Minggu, 20 September 2009

Yahoo! segera siapkan Meme sebagai pesaing Twitter.


Twitter bersiap-siaplah. Karena situs layanan microblogging itu akan mendapat saingan baru dari Yahoo! yang bernama Meme. Layanannya pun sama seperti Twitter.
Layanan Microblogging Meme dapat diakses di http://meme.yahoo.com/.
Layanan utama dari Meme sangat mirip dengan Twitter dan Tumblr. Setelah anda sign up, anda akan menemukan halaman yang kosong, sama seperti Twitter. Anda bisa menuliskan judul microblogging anda sebanyak 100 karakter. Anda bisa mem-follow akun orang, memberi komentar dibawah konten, dan pencarian akun publik.
Jika anda ingin mencoba microblogging yang satu ini, harap bersabar sampai Yahoo! merilis Meme untuk publik. (PC MILD)

2 komentar:

Anonim mengatakan...

Very Nice Information
Beyond Vision software development service

Anonim mengatakan...

Very Nice Information
london theatre tickets

Posting Komentar